Perangkat Pembelajaran IPS SMP Kelas 7 Semester Ganjil (RPP Terbaru)
RPP IPS SMP Kelas 7 Semester Ganjil |
Perangkat pembelajaran sangat dibutuhkan oleh guru-guru, baik yang mengajar di sekolah negeri ataupun swasta. Karena perangkat pembelajaran menjadi pedoman guru sebelum mengajar di kelas agar materi yang disampaikan sesuai dengan silabus dan kurikulum yang berlaku.
Bagi bapak dan ibu guru yang mengajar mata pelajaran IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial) SMP kelas 7 yang membutuhkan perangkat pembelajaran semester ganjil, berikut ini kami memberikan file kepada bapak dan ibu guru semua.
Berikut file RPP dan Silabus IPS kelas 7 semester ganjil lengkap yang ada di dalam Google Drive :
- Cover
- Silabus
- Analisis Alokasi Waktu
- Analisis Kompetensi
- Program Semester
- Program Tahunan
- Penetapan Indikator Pencapaian Kompetensi
- Pemetaan Kompetensi dan Teknik Penilaian
- Format Penentuan KKM
- RPP Bab 1 Manusia, Tempat dan Lingkungan
- RPP Bab 2 Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial
Get notifications from this blog
alhamdulillah sangat bermanfaat terimakasih
ReplyDelete